BANDARLAMPUNG—Gubernur Lampung Arinal Djunaidi menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) dengan para Kepala Desa se-Provinsi Lampung, sekaligus peluncuran perdana Beras Medium Berjaya dalam rangka pengendalian inflasi 15 Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung, yang dilaksanakan…
Bandarlampung
Lampung Jadi Tuan Rumah Pertemuan Tingkat Menteri ICC ke-59
Bandar Lampung — Gubernur Arinal Djunaidi menghadiri Pertemuan Tingkat Menteri International Coconut Community (ICC) ke-59, di Hotel Santika, Selasa (5/12/2023). ICC merupakan organisasi kerja sama antar negara penghasil kelapa yang…
Gubernur Dampingi Mendag Tinjau Pasar Kangkung Bandar Lampung
Bandar Lampung – Gubernur Arinal Djunaidi mendampingi Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Zulkifli Hasan mengunjungi Pasar Kangkung Bandar Lampung, Selasa (5/12/2023). Kunjungan dilaksanakan untuk mengecek secara langsung ketersediaan pasokan bahan pangan…
PLN Nusantara Power UPDK Bandarlampung Raih Penghargaan ISDA AWARD 2023
Bandarlampung – PLN Nusantara Power UPDK Bandarlampung menerima penghargaan Indonesia Sustainable Development Goals Awards (ISDA) Tahun 2023 di Hotel Westin Jakarta, Selasa (5/12). Penghargaan ini merupakan komitmen PLN Nusantara Power…
Pemprov Komit Tingkatkan Pelayanan Melalui Keterbukaan Informasi Publik
Bandar Lampung — Gubernur Lampung diwakili oleh Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Fahrizal Darminto menghadiri Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tingkat Provinsi Lampung Tahun 2023 bertempat di Ballroom Hotel Radisson, Senin (04/12/2023)….
Pemprov Serahkan Sertifikat Tanah di 4 Kabupaten
Bandar Lampung — Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Fahrizal Darminto, mengikuti acara penyerahan sertipikat tanah dan launching sertipikat elektronik di seluruh Indonesia secara Virtual oleh Presiden Republik Indonesia, bertempat di Hotel…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
